Arsip Blog

Desa permanu. Diberdayakan oleh Blogger.

NASEHAT HUJJATUL ISLAM IMAM GHAZALI KEPADA ORANG YANG SUKA MENSYIRIKKAN, MENGKAFIRKAN ORANG LAIN APALAGI SESAMA MUSLIM

NASEHAT HUJJATUL ISLAM IMAM GHAZALI KEPADA ORANG YANG SUKA MENSYIRIKKAN, MENGKAFIRKAN ORANG LAIN APALAGI SESAMA MUSLIM
--------------------------------------
Dalam kitab bidayatul hidayah hal 16, Hujjatul Islam Imam Abu Hamid Al-Ghazali menuturkan :

ولا تقطع بشهادتك على أحد من أهل القبلة بشرك أو كفر أو نفاق؛ فإن المطلع على السرائر هو الله تعالى.

فلا تدخل بين العباد وبين الله تعالى، واعلم أنك يوم القيامة لا يقال لك: لِم لَمْ تلعن فلانا، ولم سكت عنه؟

بل لو لم تعلن ابليس طول عمرك، ولم تشغل لسانك بذكره لم تسأل عنه ولم تطالب به يوم القيامة.

وإذا لعنت أحدا من خلق الله تعالى طولبت به

“ Janganlah engkau memvonis syirik, kafir atau nifaq kepada seseorang ahli kiblat (orang Islam); karena yang mengetahui apa yang tersembunyi dalam hati itu hanya Allah SWT, maka janganlah engkau ikut campur dalam urusan mereka dengan Allah SWT.

Ketahuilah, bahwa pada hari kiamat nanti engkau tidak akan ditanyai, mengapa engkau tidak mau melaknat si fulan? Mengapa engkau diam atau tidak mau membahas kejahatannya?

Bahkan andaikata engkau tidak pernah melaknat Iblis sepanjang hidupmu sekalipun, engkau tetap tidak akan ditanyai dan tidak akan dituntut oleh Allah nanti di hari kiamat.

Tetapi jika engkau pernah melaknat seseorang dari makhluq Allah, maka nanti engkau akan dituntut (oleh Allah SWT)”

info Desa Permanu

silahkan hubungi Humas blog desa permanu : email: desapermanu@gmail.com

0 komentar:

Posting Komentar

Cari

KRITIK - SARAN

Nama

Email *

Pesan *

Pengikut